Trik Jitu Mengatasi Aplikasi Android Yang Tidak Dapat di Buka (Tidak Merespons)

Trik Jitu Mengatasi Aplikasi Android Yang Tidak Dapat di Buka (Tidak Merespons) - Hallo sahabat Download Aplikasi Android, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Trik Jitu Mengatasi Aplikasi Android Yang Tidak Dapat di Buka (Tidak Merespons), kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Aplikasi Android, Artikel Tips Android, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Trik Jitu Mengatasi Aplikasi Android Yang Tidak Dapat di Buka (Tidak Merespons)
link : Trik Jitu Mengatasi Aplikasi Android Yang Tidak Dapat di Buka (Tidak Merespons)

Baca juga


Trik Jitu Mengatasi Aplikasi Android Yang Tidak Dapat di Buka (Tidak Merespons)

Android-hijau™ –  Pernahkah kamu mengalami masalah seperti ini saat ingin membuka aplikasi ataupun sedang menggunakan aplikasi di hp android. Pastinya pernah bukan ? Mungkin perasaan kamu pada saat itu kesel atau mungkin kecewa baik itu pada aplikasi tersebut atau pada hp android kamu. Muncul pertanyaan apa penyebab muncul notifikasi tersebut. Apakah masalahnya ada pada  aplikasi atau hp android kamu. Karena biasanya masalah ini tidak pernah muncul oleh sebab itu secara logika kita dapat mengetahui masalahnya ada pada aplikasi tersebut. Karena untuk aplikasi lainnya biasa - biasa aja (tidak terjadi masalah seperti ini). Berikut ini merupakan contoh tampilan masalah aplikasi tidak merespons di hp android.

Mengatasi Aplikasi Tidak Merespon di Android

Salah satu penyebab utama bila muncul notifikasi aplikasi tidak merespon saat ingin membuka ataupun menggunakan aplikasi di android seperti contoh aplikasi facebook lite di atas ialah karena kamu tidak menghapus data lama pada aplikasi tersebut bila ingin memperbaruinya. Akan tetapi bila muncul masalah seperti ini kamu tidak perlu panik. Sebab dengan melakukan 3 langkah kamu telah berhasil mengatasi masalah tersebut.

1. Pergi ke Pengaturan --> Pilih Aplikasi --> Semua Aplikasi

Mengatasi Aplikasi Tidak Merespon di Android

2. Kemudian cari aplikasi yang bermasalah tersebut. Misalnya masalah yang terjadi disini ialah facebook lite. Pilih aplikasi facebook lite dan tekan paksa henti dan hapus datanya

Mengatasi Aplikasi Tidak Merespon di Android

3. Silahkan gunakan aplikasi yang bermasalah tersebut. Jrengg notifikasi masalah "aplikasi tidak merespons" telah hilang.

Demikian lah postingan Android-hijau™ yang sederhana ini mengenai "Trik Jitu Mengatasi Aplikasi Android Yang Tidak Dapat di Buka (Tidak Merespons)". Semoga dapat bermanfaat bagi kita semua khususnya pengguna smartphone android. Jika sobat ingin membagi artikel ini berarti sobat telah membalas jerih payah kami membuat artikel ini. Silahkan Share di sosial media jika bermanfaat atau sobat bisa membaca artikel kami lainnya tentang 2 Cara Membuat Akun/Mendaftar BBM Baru Untuk Android

Bantu admin dong untuk memajukan website ini dengan sedikit like FanPage Android-hijau™ DISINI agar sobat dapat mendapatkan informasi seputar android terbaru lainnya. Akhir kata admin ucapkan terima kasih :) Salam Blogger Indonesia





Demikianlah Artikel Trik Jitu Mengatasi Aplikasi Android Yang Tidak Dapat di Buka (Tidak Merespons)

Sekianlah artikel Trik Jitu Mengatasi Aplikasi Android Yang Tidak Dapat di Buka (Tidak Merespons) kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Trik Jitu Mengatasi Aplikasi Android Yang Tidak Dapat di Buka (Tidak Merespons) dengan alamat link https://download-aplikasigame-android.blogspot.com/2017/08/trik-jitu-mengatasi-aplikasi-android.html

0 Response to "Trik Jitu Mengatasi Aplikasi Android Yang Tidak Dapat di Buka (Tidak Merespons)"

Posting Komentar